Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Dibanderol Rp650 Juta, Intip Spesifikasi Aprilia RS 660 yang Bikin Riders Gagah bak Pembalap MotoGP

Antara , Jurnalis-Selasa, 10 Mei 2022 |12:10 WIB
Dibanderol Rp650 Juta, Intip Spesifikasi Aprilia RS 660 yang Bikin Riders Gagah bak Pembalap MotoGP
Motor Aprilia RS 660 (Foto: Instagram/@kurio.yt)
A
A
A

Dari segi pengereman, motor ini sudah menggunakan cakram sebesar 320 mm ganda yang menggunakan kaliper Brembo 4 piston radial pada bagian depan, sementara belakang menggunakan cakram 220 mm dijepit satu kaliper Brembo 2 piston.

Motor juga menggunakan panel instrumen TFT 5 inci untuk memberikan berbagai informasi terkait kondisi sepeda motor.

Aprilia RS 660 dilengkapi ABS, engine braking system, kontrol traksi, quickshifter, wheelie control, hingga cruise control. Terdapat lima mode kendara yang bisa disesuaikan dengan kondisi jalan dan selera pengendaranya.

Aprilia RS 660 hadir dengan dua pilihan warna, yakni Acid Gold dan Lava Red. Motor ini dibanderol dengan harga Rp650 juta on the road Jakarta. Tertarik beli?

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement