Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cara Mengatasi Speaker HP Terkena Air, Salah Satunya Rendam di Beras

Cara Mengatasi Speaker HP Terkena Air, Salah Satunya Rendam di Beras
Cara mengatasi speaker HP terkena air, salah satunya rendam di beras (Foto: Bullfrag)
A
A
A

Membersihkan HP saat tercebur di air perlu dilakukan, hal ini untuk menghilangkan embun atau sisa debu yang menempel pada speaker. Misalnya, bersihkan saja bagian luarnya, bisa sedikit membantu menghilangkan suara kresek dari speaker.

2. Rendam di Beras

Beras memiliki sifat yang mampu menyerap air dengan sangat baik, sehingga bisa mengeringkan komponen HP yang lembab termasuk speaker. Untuk melakukannya, siapkan beras ke dalam mangkuk atau wadah, kemudian kubur HP di dalamnya.

3. Keringkan dengan Kipas angin atau Hairdryer

Langkah lainnya yang bisa dicoba, yakni melepas komponen dan letakkan di depan kipas angin. Arahkan kipas angin agar fokus ke bagian speaker HP supaya pengeringan lebih maksimal. Lakukan cara ini kurang lebih selama 5 jam sampai air di dalam speaker HP benar-benar kering.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement