JAKARTA - WhatsApp punya fitur Dark Mode (Mode Gelap) supaya tampilannya lebih nyaman saat malam hari. Fitur juga diyakini mampu meningkatkan daya tahan baterai pada smartphone.
Disadur dari Express, Senin (10/1/2022), Mode Gelap di WhatsApp berfungsi mengurangi efek silau ketika pengguna memakainya pada kondisi minim cahaya.
Baca Juga: Deretan Fitur WhatsApp Guna Melindungi Data Pribadi, Apa Saja?
Atas dasar itulah, disarankan pengguna mengaktifkan Dark Mode ini. Simak penjelasan berikut, mengenai cara mengaktifkan Mode Gelap di WhatsApp.
Baca Juga: Daftar Puluhan HP Branded yang Tak Bisa Akses WhatsApp di 2022