Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Penyebab Ponsel Lemot saat Di-charge, Apa Saja?

Dyah Ratna Meta Novia , Jurnalis-Selasa, 16 November 2021 |14:41 WIB
Penyebab Ponsel Lemot saat Di-charge, Apa Saja?
Ponsel di-charge (Foto: Verizon)
A
A
A

3. Sumber daya yang digunakan

Sumber daya yang digunakan untuk mengisi daya baterai smartphone. Jika Anda mengisi daya melalui laptop, maka otomatis smartphone akan mengisi data dengan sangat lemot.

Namun, mengisi daya dari sumber listrik langsung juga mampu mempengaruhi, tergantung dengan kualitasnya. Seperti misalnya jika Anda berada di gedung tua di mana stopkontak yang telah longgar atau rapuh.

(Dyah Ratna Meta Novia)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement