JAKARTA - Facebook menyatakan karena masalah jaringan dan membutuhkan waktu supaya layanan mereka kembali normal 100 persen seperti biasanya.
"Layanan Facebook sudah kembali dalam jaringan sekarang, mungkin butuh waktu untuk menjadi 100 persen," kata Chief Technology Officer Facebook, Mike Schroepfer, melalui akun Twitter @schrep, Selasa.
"Gangguan layanan Facebook disebabkan masalah jaringan," kata Schroepfer.
Baca Juga: Ini Penyebab WhatsApp, Facebook dan Instagram Down Bersamaan
Baca Juga: Facebook Minta Maaf Sempat Down, WhatsApp dan Instagram Beri Penjelasan