Langkah ini untuk memfasilitasi panggilan melalui layar besar yang akan menempatkan WhatsApp setara dengan standar konferensi video Zoom dan Google Meet. WhatsApp mengatakan telah meluncurkan fitur tersebut kepada beberapa pengguna desktop sebagai percobaan untuk musim liburan, sebuah langkah yang pertama kali dilaporkan oleh blog teknologi WABetaInfo.
(Baca juga: Ayo Coba Game Ini dan Uji Kretivitas Kamu Setinggi Mungkin Hanya di RCTI+)
2. Menempelkan banyak video dan foto
Pembaruan beta untuk iOS 2.21.10.23 -yang diharapkan segera tersedia untuk semua pengguna- memungkinkan pengguna untuk menempelkan banyak gambar dan video ke WhatsApp.
Bagaimana cara menempelkan gambar?