Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Ponsel Terbaik untuk Main Gim, Harga di Bawah 5 Juta

Muhammad Ferdiansyah , Jurnalis-Selasa, 28 Januari 2020 |14:16 WIB
5 Ponsel Terbaik untuk Main Gim, Harga di Bawah 5 Juta
Razer Phone 2 dirancang untuk main gim. Foto : Istimewa
A
A
A

Google Pixel 3 XL menggunakan sistem operasi Android 9 (Pie), memiliki berat 184 gram, dan tersedia denga harga Rp4 jutaan. Varian ini menawarkan layar OLED 1440 x 2960 sebesar 6,3 inci dan prosesor Qualcomm Snapdragon 845.

Nokia 6.1

Nokia 6.1 juga merupakan perangkat Android yang tangguh untuk bermain gim dan dibanderol dengan harga Rp3,4 jutaan. Ponsel pintar ini menyajikan CPU Snapdragon 630, layar 1080 x 1920 5,5 inci, penyimpanan 64 GB, dan berat 172 gram.

Motorola Z3

Moto Z3 dapat diperluas kemampuannya dengan fitur Moto Mods add-on yang memungkinkan untuk bisa ditambah dengan gamepad, joystick, D-pad, dan lain-lain untuk kemudahan bermain. Ponsel pintar ini dilengkapi dengan prosesor Snapdragon 835, layar 1080 x 2160 6 inci, dan tersedia dengan harga Rp2,7 jutaan.

(Gabriel Abdi Susanto)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement