Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bangun Aliansi dengan Triumph, Bajaj Siap Jadi Pesaing Royal Enfield

Nizar , Jurnalis-Sabtu, 25 Januari 2020 |11:03 WIB
Bangun Aliansi dengan Triumph, Bajaj Siap Jadi Pesaing Royal Enfield
Bajaj lakukan kolaborasi dengan Triumph (foto: Ist)
A
A
A

Dengan gabungnya kedua merek tersebut, ini menandakan bahwa kedua produsen sepeda motor Bajaj dan Triumph akan mendapatkan manfaat dari keahlian masing-masing di bidang yang berbeda.

 Bajaj

Misalnya seperti Triumph akan mendapat keuntungan dari jangkauan pasa audiens Bajaj yang lebih luas terutama di negara berkembang. Dan sementara itu, pabrikan Inggris ini juga bisa memanfaatkan tenaga kerja yang relatif lebih murah sehingga bisa membuat harga motornya lebih kompetitif.

Akan tetapi, untuk saat ini belum ada informasi detail mengenai produk dari aliansi antara Triumph dan Bajaj. Namun, seperti yang dijelaskan dalam situs tersebut keduanya bakal menghadirkan motor kelas menengah yang menantang Royal Enfield dan Harley Davidson

(Mufrod)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement