Pembaruan baru ini menunjukkan bahwa fitur mode gelap sedang dalam pengerjaan.
Mode gelap memberikan beberapa manfaat pada pengguna. Selain tidak merusak mata karena cahaya yang ditangkap oleh mata tidak terlalu banyak, mode gelap mampu menghemat baterai ponsel.
(Ahmad Luthfi)