Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

PUBG Mobile Hadirkan Modus Zombie Bulan Depan?

Ahmad Luthfi , Jurnalis-Selasa, 29 Januari 2019 |15:27 WIB
PUBG Mobile Hadirkan Modus Zombie Bulan Depan?
(Foto: News18)
A
A
A

"Rilis global - bulan depan. Sebelum 10 Februari," klaim PUBG Mobile YouTuber dan dataminer Mr. Ghost Gaming. Ia juga mengisyaratkan bahwa mode lain yang belum diumumkan akan dihadirkan di dalam permainan.

Dalam permainan, diharapkan gamer bisa bermain secara multiplayer atau squad. Sehingga, semakin memperkuat tim untuk bertahan dan melawan monster yang lebih kuat seperti Tyrant. Dengan memiliki kawan bermain, maka ini juga akan memudahkan gamer untuk waspada terhadap lawan-lawan manusia.

Jalannya permainan tampaknya terasa begitu menyibukan Anda. Jumlah pemain yang lebih kecil, memaksa Anda untuk lebih waspada terhadap lingkungan daripada biasanya karena banyak ancaman dalam permainan.

 

Baca juga: Dilarang di India, PUBG Dianggap Bikin Nilai Siswa Anjlok

(Ahmad Luthfi)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement