Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ajak Test Drive Jokowi 180 Kpj, Mahathir: Bapak Presiden Tidak Komplain Apa-Apa

Fakhrizal Fakhri , Jurnalis-Jum'at, 29 Juni 2018 |14:47 WIB
Ajak <i>Test Drive</i> Jokowi 180 Kpj, Mahathir: Bapak Presiden Tidak Komplain Apa-Apa
Jokowi saat jajal Proton bersama Mahathir (Foto: Autotrend)
A
A
A

 

Mahathir melanjutkan, saat ini Malaysia-Indonesia juga tengah menjajaki kembali untuk melakukan kerja sama di bidang otomotif seperti memproduksi mobil yang dapat digunakan oleh negara-negara di kawasan ASEAN.

"Tetapi karena sebab-sebab tertentu kita tidak dapat teruskan dengan projek ini. Tetapi sekarang ini kita berhajat (berkeinginan) untuk menghidup semula (lagi) projek ini," tandasnya.

(Mufrod)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement