Cara Mengatasi WhatsApp Web yang Keluar Sendiri

Hana Mufidah, Jurnalis
Rabu 17 Januari 2024 13:00 WIB
Foto: Reuters.
Share :

2. Sebelum login dengan memindai barcode, centang kolom “Keep Me Sign In” yang berada tepat dibawah QR Code

3. Pindai barcode dengan pemindai yang ada pada WhatsApp ponsel

4. Akun WhatsApp Anda akan otomatis terhubung dan tersinkron dengan WhatsApp Web dan tidak akan logout secara otomatis lagi

Itulah cara mengatasi WhatsApp web yang keluar sendiri. Dengan begitu, Anda dapat melakukan aktivitas menggunakan WhatsApp tanpa perlu memindai ulang QR code yang membutuhkan waktu lama.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya