Terungkap, GTA 6 Bocor Diretas Sekelompok Remaja

Redaksi, Jurnalis
Sabtu 26 Agustus 2023 14:01 WIB
GTA 6 (Foto: Istimewa)
Share :

Puncaknya pada September 2022 gameplay GTA 6 bocor ke publik. Rockstar Games langsung memberikan pernyataan dan menyatakan adanya kasus pencurian.

"Pihak ketiga yang tidak berwenang telah mengakses dan mengunduh informasi rahasia dari sistem kami secara ilegal," jelas pihak Rockstar Games.

Kurtaj sendiri telah ditahan, sementara remaja berusia 17 tahun itu masih bebas dengan jaminan. Nantinya, keduanya akan menerima hukuman yang setimpal sesuai aturan yang berlaku di Inggris. (Salsabila Nur Azizah)

(Saliki Dwi Saputra )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya