Intip Spesifikasi Toyota Rush Generasi Pertama, Dijual Mulai Rp120 Jutaan

Citra Dara Vresti Trisna, Jurnalis
Selasa 09 Mei 2023 19:11 WIB
Mobil bekas Toyota Rush. (Foto: Instagram/@dealdeal.id)
Share :

Mobil ini menyalurkan tenaganya ke roda belakang alias RWD. Memiliki mesin yang sama dengan Avanza membuat perawatan mobil ini bisa dibilang mudah.

Harga pasar Toyota Rush generasi pertama cukup variatif, berada dikisaran Rp120-160 juta tergantung dengan kondisi dan jarak tempuh mobil.

Mobil ini bisa menjadi pilihan bagi Anda yang mencari SUV khususnya penggerak roda belakang yang memiliki desain khas dan aura adventure.

(Citra Dara Vresti Trisna)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya