Tren Mobil Listrik Meningkat, China Kini Kenalkan Charger Bergerak

Antara, Jurnalis
Selasa 30 Agustus 2022 12:02 WIB
Ilustrasi mobil listrik (Dok iStock)
Share :

CHINA memperkenalkan teknologi pengisi daya (charger) bergerak seiring dengan pesatnya kepemilikan mobil listrik di negara itu.

Selama semester pertama tahun ini saja, kepemilikan baru mobil listrik di China telah mencapai lebih dari 10 juta unit.

"Sangat kontradiktif antara meningkatnya permintaan charger dengan fasilitas yang tersedia," kata State Grid Jinhua, badan usaha milik pemerintah China yang bergerak di bidang penyediaan energi.

State Grid Jinhua melakukan uji coba pemasangan charger bergerak di Pagoda Wanfo, salah satu objek wisata favorit di Provinsi Zhejiang.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya