Data PLN dan IndiHome Bocor, Ini yang Dilakukan Kominfo

Ahmad Muhajir, Jurnalis
Senin 22 Agustus 2022 12:06 WIB
Data PLN dan IndiHome bocor, ini yang dilakukan Kominfo (Foto: Kominfo)
Share :

Selanjutnya, lanjut Samuel, Kominfo akan terus mereview pemenuhan kewajiban PLN terhadap ketentuan pelindungan data pribadi yang berlaku serta kewajiban lain yang terkait sesuai peraturan perundang-undangan.

Sementara itu, pada kasus IndiHome Samuel mengungkapkan bahwa Kominfo tengah melakukan pendalaman terhadap dugaan insiden kebocoran data.

"Kominfo juga akan segera melakukan pemanggilan terhadap manajemen Telkom untuk mendapatkan laporan dan langkah tindak lanjut Telkom terkait dengan dugaan insiden," terang Samuel.

Ia mengutarakan, Kominfo akan segera mengeluarkan rekomendasi teknis untuk peningkatan pelaksanaan pelindungan data pribadi Telkom, dan di saat bersamaan berkoordinasi dengan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN).

(Ahmad Muhajir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya