TEKBOLOGI berkembang sangat pesat. Tapi sayangnya hal ini juga dimanfaat pihak-pihak tidak bertanggung jawab untuk melakukan penipuan dengan media siber. Modus-modus penipuan yang terkuak pun dinilai makin canggih, salah satunya melalui aplikasi pesan singkat WhatsApp.
Ada saja cara yang dilakukan para terduga pelaku penipuan dalam menjalankan aksinya. Salah satu platform yang sering digunakan adalah WhatsApp.
Baca juga: Catat, Ini Daftar 53 HP yang Tak Bisa Gunakan WhatsApp Mulai 1 November 2021!
Para pelaku kejahatan siber berkedok sebagai salah satu perwakilan suatu perusahaan dan menawarkan hadiah.
Nah, supaya tidak terkecoh, berikut ini tips menghindari penipuan di aplikasi pesan singkat WhatsApp, seperti dikutip dari unggahan akun Instagram Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo), Minggu (26/9/2021).