Ilmuwan Kembali Temukan Hiu Putih Raksasa di Pantai Amerika

Anjasman Situmorang, Jurnalis
Minggu 08 November 2020 07:08 WIB
Ilustrasi ikan hiu raksasa. (Foto: Wirestock/Freepik)
Share :

IKAN hiu putih raksasa atau terbesar di dunia kembali ditemukan di lepas Pantai Florida, Amerika Serikat. Hal ini diketahui setelah hiu betina bernama Unama’ki tersebut melakukan ping pada hari Minggu di Pantai Verro, kemudian beberapa hari setelahnya dari Pantai Key Largo. Unama’ki memiliki panjang lebih dari 15 kaki dan beratnya lebih dari 2.000 pon atau 907,1847 kilogram.

Baca juga: Hiu Putih Raksasa Berusia 50 Tahun Ditemukan di Pantai Kanada 

Dikutip dari Fox News, Minggu (8/11/2020), Ocearch pada Oktober lalu menjelaskan melalui akun Facebook-nya bahwa Unama’ki melakukan perjalanan bersama betina hiu putih raksasa lainnya di dalam suatu kelompok. Hiu ini sedang hamil dan diharapkan dapat memberikan ilmuwan petunjuk ke tempatnya melahirkan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya