Waspada, Data Pribadi Bocor Gara-Gara Install Aplikasi VPN Gratis

INews.id, Jurnalis
Minggu 25 Oktober 2020 15:17 WIB
(Foto: Pixabay)
Share :

"Masalahnya terletak pada detail dari VPN itu sendiri. VPN yang digunakan dengan buruk, lebih banyak kerugian ketimbang manfaat yang didapat penggunanya," katanya.

Tak hanya itu, penggunaan aplikasi VPN gratis juga berpotensi melanggar privasi dan berisiko masuknya berbagai jenis virus. "Kami menguji 150 aplikasi VPN Android gratis teratas dan menemukan banyak yang bermasalah di segi keamanan," kata pakar VPN, Callum Tennent.

Bukan hanya aplikasi gratis VPN untuk Android saja, 20 aplikasi VPN teratas untuk iPhone juga ditemukan hal yang sama. Sebanyak 38 persen VPN menunjukkan sinyal terinfeksi malware.

(Ahmad Luthfi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya