Diimingi Rp3,3 Juta, Waspada Penipuan Mengatasnamakan Gojek

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Selasa 03 September 2019 11:30 WIB
Ilustrasi Penipuan (Foto: IRS)
Share :

Akan tetapi, pengguna tak mau memberikan kode tersebut. Pasalnya kode memang tak diperbolehkan dibagi kepada siapapun, karena bisa digunakan untuk peretasan akun.

Lucunya, karena tidak diberi kode tersebut sang penipu kemudian melontarkan kata-kata kasar.

Dipantau pada website Gojek, perusahaan pun mengimbau pengguna untuk tak memberikan kode verifikasi. 

"Jika Anda mendapatkan telepon dari pihak yang mengatasnamakan pihak GOJEK dan menanyakan kode verifikasi atau kode rahasia Anda seperti contoh di atas, JANGAN pernah memberi tahu kode tersebut kepada penelepon karena pihak GOJEK tidak pernah meminta kode verifikasi atau kode rahasia Anda untuk kepentingan apapun," tulis Gojek.

Jika disimpulkan ciri-ciri penipuan dengan modus ini sebegai berikut:

1. Bertele-tele meminta informasi korban.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya