Mengenal Motor Listrik Pertama Harley Davidson

Mufrod, Jurnalis
Senin 11 Maret 2019 11:32 WIB
Motor Listrik Harley Davidson (Foto: Motopinas)
Share :

Dengan kekuatan tersebut, motor listrik pertama Harley Davidson mampu berakselerasi dari 0-80 kilometer per jam dengan kecepatan maksimum 80 kilometer per jam. Kemampuan tersebut terbilang wajar mengingat bobot motor listrik pertama Harley Davidson mencapai 286 kg. Demikian seperti dikutip dar Motopinas, Senin (11/3/2019).

 

Harley-Davidson listrik pertama dibuat oleh Steve Fehr dari Transitron Electronic Corporation di Honolulu, Hawaii. Setelah berinvestasi sekitar 70.000 dolar AS atau setara Rp989 jutaan, Harley-Davidson listrik tersebut dilepas oleh Fehr untuk disimpan di museum tranportasi di Mequon sampai tahun 1999.

(Mufrod)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya