Baru Rilis, Apex Legends Pesaing PUBG Raih 1 Juta Pemain

Cut Annisa Embun Sari, Jurnalis
Kamis 07 Februari 2019 15:45 WIB
Apex Legends (Foto: Gamespot)
Share :

Sebelumnya, game ini hampir menembus total 500.000 penonton di streaming Twitch. Selain itu, Apex juga masih menjadi game yang paling sering ditonton dengan total 147,5 ribu, disusul oleh League of Legends (127 ribu penonton) di Twitch.

Apex Legends saat ini sudah dapat diunduh dan dimainkan secara gratis di PC, PlayStation 4, dan Xbox One. Kabarnya, game ini juga akan dapat dimainkan di Nintendo Switch.

Baca Juga: Kominfo Blokir Konten Negatif di 11 Aplikasi Live Chat

(Ahmad Luthfi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya