Spesifikasi GWM Haval Jolion HEV, Mobil Hybrid Rakitan Lokal

Erha Aprili Ramadhoni, Jurnalis
Rabu 24 Juli 2024 19:15 WIB
Spesifikasi GWM Haval Jolion HEV, mobil hybrid rakitan lokal. (Okezone/Erha A Ramadhoni)
Share :

Untuk interiornya, Haval Jolion HEV dilengkapi layar  10.25” touchscreen entertainment display, 7” driving display, dan luxury gear shifter. 

Untuk keamanannya, ada sejumlah fitur, seperti Safety Collision Mitigation, Fuel Cut Off System, dan Energy Absorbing Collapsible Steering Column. Haval Jolion HEV telah mendapatkan sertifikasi bintang 5 dari Australasian NCAP. Haval Jolion HEV tersedia dalam 6 pilihan warna, yaitu Ayers Grey, HB Blue, HR Blue, Mars Red, Sun Black, dan Hamilton White. 
 

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya