JAKARTA - Cara download Minecraft 1.21.1.03 bulan Juli 2024 akan diketahui. Apalagi menjadi salah satu game paling terkenal di dunia. Menariknya, belum lama ini game besutan developer Mojang Studios asal Swedia ini baru saja merilis versi terbarunya, yakni Minecraft 1.21.1.03.
Pada versi terbaru ini, terdapat beberapa fitur baru yang membuat game ini menjadi lebih seru dan menarik. Diantaranya adalah adanya bioma baru yang bernama Deep Dark dan Mangrove Swamp.
Untuk itu ada cara download Minecraft 1.21.1.03 bulan Juli 2024 akan diketahui. Apalagi, Minecraft versi terbaru yang baru rilis pada bulan Juni ini juga menghadirkan mob baru yang bernama Warden dan Frogs. Minecraft 1.21.1.03. juga memiliki blok dan item baru meliputi Sculk Sensors, Mangrove Wood, dan Mud Blocks.
Selain itu, di versi terbaru ini juga terdapat gameplay baru yang diberi nama Archaeology dan Bundles. Dan tak lupa, Mojang Studios juga memperbaiki bug dari versi-versi sebelumnya untuk meningkatkan pengalaman bermain semua playernya.
Untuk bisa memainkan game Minecraft 1.21.1.03, berikut okezone berikan cara download Minecraft 1.21.1.03 bulan Juli 2024 untuk versi Java Edition dan Bedrock Edition.
-Minecraft 1.21.1.03 Java Edition untuk PC
Untuk bisa mengunduh versi terbaru Minecraft untuk PC untuk Java edition, pengguna dapat melakukan cara berikut:
Unduh aplikasinya di website resmi Mojang Studios atau dengan mengklik link berikut https://www.minecraft.net/en-us/download
Klik "Beli Minecraft" dan pilih yang untuk PC. Setelah itu, ikuti petunjuk yang diberikan untuk dapat mengunduhnya.
Setelah terunduh, buka Minecraft Launcher, lalu masuk ke akun Mojang Studios yang dimiliki
Pilih tab "Instalasi", lalu pilih "Instalasi baru"
Pilih untuk Minecraft 1.21.1.03, lalu klik "Buat"
Tunggu beberapa saat dan aplikasi akan terinstall. Selamat memainkan
-Minecraft 1.21.1.03 Bedrock Edition untuk Android
Untuk bisa mengunduh Minecraft 1.21.1.03 Bedrock edition untuk android, pengguna dapat melakukan cara berikut.
Unduh aplikasi Minecraft menggunakan Google Play Store yang dibuat asli oleh Mojang Studios
Lakukan instalasi setelah pengunduhan selesai, lalu tunggu hingga aplikasi terpasang sempurna
Setelah terinstall, masuk ke aplikasi, lalu pilih versi 1.21.1.03
Saat aplikasi Minecraft sedang terbuka, pilih ikon dunia di pojok kanan atas
Pilih menu "Edit", lalu pilih "Versi Global"
Tunggu beberapa saat dan Minecraft 1.21.1.03 siap dimainkan
-Minecraft 1.21.1.03 Bedrock Edition untuk iOS
Untuk bisa mengunduh Minecraft 1.21.1.03 Bedrock edition untuk android, pengguna dapat melakukan cara berikut.
Unduh aplikasi Minecraft melalui App Store yang dirilis oleh Mojang Studios
Setelah terunduh, lakukan instalasi hingga aplikasi terpasang sempurna
Setelah terinstall, masuk ke dalam aplikasi.
Pilih menu setting di pojok kanan atas, lalu pilih "Global Resources" dan pilih "v1.21.1.03"
Terakhir, klik "Play" untuk mulai memainkannya.
Itulah cara download Minecraft 1.21.1.03 bulan Juli 2024.
(Rina Anggraeni)