Rute busway ke Pasar Senen, Awas Jangan Sampai Salah!

Imantoko Kurniadi, Jurnalis
Selasa 15 Agustus 2023 17:48 WIB
Rute busway ke Pasar Senen. (Doc. Freepik)
Share :

Adapun rute busway untuk menuju Pasar Senen bisa disesuaikan dengan arah Anda berada, untuk lebih jelasnya simak ulasannya berikut ini:

1. Jakarta Utara: Gunakan busway koridor 5 dan 5D.

2. Jakarta Selatan: Anda bisa mengambil busway koridor 1 Blok M-Kota. Dan kemudian transit di Halte Monas. Dari situ Anda ke koridor 2 untuk ambil arah Pulo Gadung - Harmoni lalu turun di halte Senen.

3. Jakarta Timur: Jika Anda dari arah Jakarta Timur bisa menggunakan transjakarta dengan koridor 5, 5D, dan 5K.

4. Jakarta Barat: Dari arah Jakarta Barat ggunakan busway dengan koridor 5 dan 5D.

(Imantoko Kurniadi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya