Kenapa Bus Sekolah Berwarna Kuning? Ternyata Ini Penjelasannya!

Asthesia Dhea Cantika, Jurnalis
Rabu 21 Desember 2022 14:29 WIB
Bus Sekolah Warna Kuning (Foto: Reuters)
Share :

Hasilnya, sebagian besar peserta memilih kuning menjadi standar warna untuk bus sekolah. Selain warna, sebenarnya ada 44 standar yang dihasilkan dari konferensi itu, termasuk panjang bus, tinggi langit-langit, spesifikasi pintu dan lebar bus.

National Highway Traffic and Safety Administration dalam situsnya mengungkapkan bahwa bus sekolah 70 kali lebih aman dibandingkan mobil biasa karena mereka menerapkan standar keselamatan ketat untuk melindungi anak-anak.

Menariknya, Amerika Serikat menyeragamkan warna kuning pada bus sekolah baru di era ‘70-an. Alasannya, karena warna kuning memiliki tingkat kecerahan tinggi yang membuat kendaraan lain menyadari keberadaannya di jalan raya.

Bahkan di saat sore dan malam hari, warna tersebut tetap memiliki visibilitas tinggi. India Today melaporkan, alasan lain kenapa bus sekolah berwarna kuning adalah warna tersebut membuat teks berwarna hitam berisi nama sekolah pada body bus jadi lebih menonjol.

(RIN)

(Rani Hardjanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya