Daimler Siapkan Rp32 Triliun Selesaikan Kasus Kecurangan Emisi di AS

Widi Agustian, Jurnalis
Selasa 15 September 2020 12:44 WIB
(Foto: Shutterstock)
Share :

Dalam dokumen pengadilan, Daimler setuju untuk membayar pemilik 250.000 kendaraan sebesar USD3.290 masing-masing untuk memperbaiki kendaraan yang menyebabkan polusi.

Dalam pengadilan, Daimler menyangkal tuduhan dan tidak mengakui tanggung jawab apa pun. Penyelesaian tidak termasuk monitor kepatuhan eksternal.

Walau begitu, produsen mobil Jerman itu masih menghadapi penyelidikan kriminal yang sedang berlangsung dan dapat menghadapi hukuman finansial tambahan dari AS.

(Widi Agustian)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya