Penjualan Meledak, Toyota Dibikin Pusing Sama Pemesanan New Avanza

Mufrod, Jurnalis
Kamis 21 Februari 2019 14:18 WIB
Toyota new Avanza (foto: Ist)
Share :

"Kitas sudah meminta pemesanan produksi new Xenia ke pabrik sebanyak 9 ribu unit sebulan, untuk memenuhi permintaan yang cukup besar dari konsumen," ungkap Frans, kepada Okezone, Kamis (21/2/2019).

 

Ia juga menyebutkan, permintaan yang besar tersebut akan berdampak pada inden yang cukup panjang. Hal tersebut berdampak pada beralihnya konsumen pindah ke merek lain. Karenanya saat ini Toyota tengah melakukan peningkatan produksi new Avanza kepada Daihatsu.

"Saat ini permintaan yang disanggupi untuk produksi new Avanza sebanyak 7-8 ribu unit sebulan," tutupnya.

(Mufrod)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya